Ketika Anda pertama kali install Delphi 7 kemudian anda memulai untuk membuat sebuah Form yang hendak anda buat,begitu anda coba untuk Test Form tersebut pada saat anda "Run",ternyata pada saat anda "run" mengalami sedikit Trouble atau masalah dalam memuat Form yang telah di "Run",nampak seperti pada gambar di bawah in :
Jika Anda mengalami hal tersebut seperti di atas,saya sarankan.. Tenangkan dulu pikiran anda,santai dulu kawan,itu bukan hal yang sulit untuk di pecahkan masalah nya,jangan langsung anda mempunyai pikiran untuk menghapus installan Delphi 7 tersebut pada Laptop anda.
Solusi untuk melancarkan Form yang hendak anda "Run" adalah dengan cara anda membuka file Delphi7 melalui Drive Installan Program tersebut yang berada di Drive C/program File/Delphi7/bin .
perhatikan gambar di bawah ini.
Jadi anda membuat Program nya melalui Delphi 7 yang di buka secara "Run as Administrator" melalui Program file yang terdapat di Drive C.
Setelah menu-menu pada Delphi 7 yang anda buka melalui "Run As Administrator" terbuka, kemudian silahkan anda buat Form yang anda ingin kan,atau sekedar mencoba,silahkan anda langsung pilih "Run" atau Tekan F9 untuk mencoba nya,maka Form yang anda "Run" tersebut akan normal seperti pada umum nya Form Program yang telah kita buat Pada Visual Basic atau pada Visual Studio 2010,maupun seperti pada C++ dan Java Netbeans.
tampak seperti pada gambar di bawah ini setelah Form nya kita "run"
Oke Sobat Blogger.. Demikian sedikit tutorial kecil yang dapat saya share,semoga bermanfaat.. Amin.
Salam Blogger..!!